Selasa, 31 Maret 2015

Literasi Media: Diam Bukanlah Pilihan!


Kehadiran media massa yang berkembang pesat saat ini baik cetak, elektronik, maupun internet sebagai media baru telah mengubah model penyampaian informasi menjadi lebih masif dan lebih cepat. Selain menjadi alat pemenuh kebutuhan masyarakat akan informasi yang tinggi, media juga berfungi sebagai untuk mengontrol, mengawasi, dan menghibur. 

Selasa, 10 Maret 2015

Hari Perempuan Sedunia: Bagaimana Media Memandang Perempuan?


Duh, seger bener ya bawaannya baca artikel ini. Belum apa-apa sudah disuguhin foto ilustrasi begituan. Jangan berpikiran kemana-mana dulu. Kita mau sharing lagi nih. Kali ini tentang peringatan Hari Perempuan Sedunia. Lho, apa hubungannya? Membicarakan media memang nggak ada habisnya, media selalu berkaitan dengan hampir setiap hal, tak terkecuali dengan perempuan.

Ketika Media Bicara Multikulturalisme


Selalu ada permasalahan ketika membicarakan multikulturalisme. Sebab tidak setiap orang pro terhadap paham multikulturalisme, namun juga ada orang yang kontra terhadap multikulturalisme. Menurut Bikhu Parekh dalam Yohanes Widodo (2008:88) menjelaskan multikulturalisme terkait kepada kebudayaan dan pluralitas. 

Sabtu, 07 Maret 2015

Jurnalisme "Bagaimana Perasaan Anda?"

Indonesia merupakan negara yang diberkahi dengan kekayaan alam yang luar biasa. Kondisi geografis Indonesia yang berbentuk kepulauan dan berada di posisi strategis di antara dua benua dan dua samudera memunculkan keberagaman alam yang menakjubkan. Keindahan gunung-gunung dari ujung Sumatera hingga Kepulauan Nusa Tenggara, hamparan pantai yang luas, hingga kesuburan tanah Indonesia merupakan bukti betapa kayanya negeri yang dua per tiga wilayahnya adalah lautan. Namun, di balik keindahan tersebut tersimpan ancaman bahaya akan banyaknya bencana alam yang sewaktu-waktu dapat terjadi.